Thursday, December 6, 2012
Rangkuman Materi Bahasa Indonesia SMK (Kelas X.1.6)
MEMILIH KATA, BENTUK KATA DAN UNGKAPAN YANG TREPAT(BAB VI) --------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- A. Pilihan Kata dan Bentukan Kata dalam Konteks atau Topik Pembicaraan Sering terjadi seseorang sulit menguraikan suatu peristiwa dalam pembicaraan atau tak dapat menyampaikan gagasan melalui kata-kata serta kalimat yang tepat sehingga terjadi penjelasan yang berbelit-belit, panjang lebar, dan kurang terarah. Hal ini menyebabkan pendengar sulit memahami maksud yang disampaikan oleh pembicara dan dapat terjadi salah pengertian.
No comments:
Post a Comment
Newer Post
Older Post
Home
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment